Sunday, October 14, 2012

Normalized Histogram

Histogram dalam sebuah citra dapat digunakan untuk menunjukkan distribusi frekuensi kemunculan piksel-piksel dalam citra terhadap aras warna nya, misalnya aras abu-abu dari 0 – 255. Histogram terdiri atas dua bentuk yakni histogram biasa (sering disebut histogram saja) dan cumulative histogram. Kedua bentuk ini, nilai frekuensi nya atau biasa disebut count (axis Y) bisa digantikan oleh nilai histogram ternormalisasi.


No comments:

Post a Comment

Terimakasih telah membaca artikel dalam blog ini...