Saturday, October 13, 2012

Menghapus Default Worksheet Dalam Excel Dengan Matlab


Sebuah file excel secara default telah memiliki 3 buah worksheet yang siap digunakan. Lebih lanjut worksheet tersebut masing-masing saya sebut sebagai sheet. Bila kita hanya menggunakan excelsaja, maka kita bisa langsung memberikan perlakuan seperti RENAME, DELETE, COPY dan lainnyaterhadap sheet tersebut. Namun jika kita ingin memberikan perlakuan itu melalui program Matlab,maka kita perlu menuliskan beberapa baris perintah pemrogram (syntax). Sejauh ini, yang sayatahu kita bisa memberikan perlakuan terhadap excel dengan menggunakan activeX excel. Dalamartikel ini kita akan bahas bagaimana cara menghapus worksheet default (sheet1, sheet2 dansheet3) pada file excel yang sedang aktif. Program ini juga bisa digunakan untuk menghapus sheet lain dengan nama yang berbeda.


No comments:

Post a Comment

Terimakasih telah membaca artikel dalam blog ini...