Baron Jean Baptiste Fourier telah membuktikan bahwa sebuah isyarat alami (yang ada di dunia nyata/real world) dapat dibentuk dengan menjumlahkan beberapa isyarat sinusoidal. Bahkan jumlahnya sendiri bisa banyak sekali sampai tak berhingga. Hal ini terumuskan dalam rumus deret fourier yang tersohor itu, dimana dia meletakkan nilai -∞ sampai ∞. Karena sifatnya yang kontinyu maka fourier menggunakan tanda integral. Perhatikan gambar di bawah ini
No comments:
Post a Comment
Terimakasih telah membaca artikel dalam blog ini...